Rabu, 09 Maret 2011

perbedaan laptop,notebook,netbook

RBEDAAN LAPTOP, NETBOOK, NOTEBOOK

LAPTOP
LAPTOP

Komputer jinjing (populer dalam bahasa Inggris: laptop, notebook, atau powerbook) adalah komputer bergerak yang berukuran relatif kecil dan ringan, beratnya berkisar dari 1-6 kg, tergantung ukuran, bahan, dan spesifikasi laptop tersebut.

Sumber daya komputer jinjing berasal dari baterai atau adaptor A/C yang dapat digunakan untuk mengisi ulang baterai dan menyalakan laptop itu sendiri. Baterai laptop pada umumnya dapat bertahan sekitar 1 hingga 6 jam sebelum akhirnya habis, tergantung dari cara pemakaian, spesifikasi, dan ukuran baterai.

Sebagai komputer pribadi, laptop memiliki fungsi yang sama dengan komputer destop (desktop computers) pada umumnya. Komponen yang terdapat di dalamnya sama persis dengan komponen pada destop, hanya saja ukurannya diperkecil, dijadikan lebih ringan, lebih tidak panas, dan lebih hemat daya. Komputer jinjing kebanyakan menggunakan layar LCD (Liquid Crystal Display) berukuran 10 inci hingga 17 inci tergantung dari ukuran laptop itu sendiri. Selain itu, papan ketik yang terdapat pada laptop juga kadang-kadang dilengkapi dengan papan sentuh yang berfungsi sebagai “pengganti” tetikus. Papan ketik dan tetikus tambahan dapat dipasang melalui soket USB maupun PS/2 jika tersedia.

Berbeda dengan komputer desktop, komputer jinjing memiliki komponen pendukung yang didesain secara khusus untuk mengakomodasi sifat komputer jinjing yang portabel. Sifat utama yang dimiliki oleh komponen penyusun laptop adalah ukuran yang kecil, hemat konsumsi energi, dan efisien. Komputer jinjing biasanya berharga lebih mahal, tergantung dari merek dan spesifikasi komponen penyusunnya, walaupun demikian harga komputer jinjing pun semakin mendekati desktop seiring dengan semakin tingginya tingkat permintaan konsumen.

NETBOOK
NETBOOK

Netbook merupakan salah satu varian dari komputer jinjing yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan komunikasi nirkabel dan mengakses internet.[1]

Dengan rancangan utama untuk digunakan sebagai perangkat dalam merambah web, dan menulis surat elektronik, netbook sangat bergantung pada keberadaan internet untuk akses jarak jauh terhadap aplikasi berbasis web untuk pengguna yang tidak membutuhkan keberadaan komputer berspesifikasi tinggi.[2] Netbook biasanya menggunakan Windows XP ataupun Linux sebagai basis sistem operasi[3] daripada sistem operasi yang memakan sumber daya komputer yang lebih besar seperti Windows Vista.[4][5] Ukuran perangkat ini berkisar 4.8 inci[6] hingga lebih dari 13 inci, [7] umumnya memiliki berat antara 2 hingga 3 pond (~1 kg) dan biasanya lebih murah dari pada laptop biasa yang umumnya berada dalam kisaran harga USS$400,[3] bahkan beberapa diantaranya ditawarkan denggan harga antara US$50 hingga US$100.[8]

NOTEBOOK
NOTEBOOK

Komputer jinjing (populer dalam bahasa Inggris: laptop, notebook, atau powerbook) adalah komputer bergerak yang berukuran relatif kecil dan ringan, beratnya berkisar dari 1-6 kg, tergantung ukuran, bahan, dan spesifikasi laptop tersebut.

Sumber daya komputer jinjing berasal dari baterai atau adaptor A/C yang dapat digunakan untuk mengisi ulang baterai dan menyalakan laptop itu sendiri. Baterai laptop pada umumnya dapat bertahan sekitar 1 hingga 6 jam sebelum akhirnya habis, tergantung dari cara pemakaian, spesifikasi, dan ukuran baterai.

Sebagai komputer pribadi, laptop memiliki fungsi yang sama dengan komputer destop (desktop computers) pada umumnya. Komponen yang terdapat di dalamnya sama persis dengan komponen pada destop, hanya saja ukurannya diperkecil, dijadikan lebih ringan, lebih tidak panas, dan lebih hemat daya. Komputer jinjing kebanyakan menggunakan layar LCD (Liquid Crystal Display) berukuran 10 inci hingga 17 inci tergantung dari ukuran laptop itu sendiri. Selain itu, papan ketik yang terdapat pada laptop juga kadang-kadang dilengkapi dengan papan sentuh yang berfungsi sebagai “pengganti” tetikus. Papan ketik dan tetikus tambahan dapat dipasang melalui soket USB maupun PS/2 jika tersedia.

Berbeda dengan komputer desktop, komputer jinjing memiliki komponen pendukung yang didesain secara khusus untuk mengakomodasi sifat komputer jinjing yang portabel. Sifat utama yang dimiliki oleh komponen penyusun laptop adalah ukuran yang kecil, hemat konsumsi energi, dan efisien. Komputer jinjing biasanya berharga lebih mahal, tergantung dari merek dan spesifikasi komponen penyusunnya, walaupun demikian harga komputer jinjing pun semakin mendekati desktop seiring dengan semakin tingginya tingkat permintaan konsumen.

sejarah pengembangan processor

SEJARAH MIKRO PROCESSOR

Mikroprocessor

mikroprosesor adalah sebuah IC (Integrated Circuit) yang digunakan sebagai otak/pengolah utama dalam sebuah sistem komputer.
Mikroprosesor merupakan hasil dari pertumbuhan semikonduktor.
Pertama kali MIkroprosesor dikenalkan pada tahun 1971 oleh Intel Corp,
yaitu Mikroprosesor Intel 4004 yang mempunyai arsitektur 4 bit.
Dengan penambahan beberapa peripheral (memori, piranti I/O, dsb) Mikroprosesor 4004 di ubah menjadi komputer kecil oleh intel.

Kemudian mikroprosesor ini di kembangkan lagi menjadi 8080 (berasitektur 8bit), 8085, dan kemudian 8086 (berasitektur 16bit).
Dilaen pihak perusahaan semikonduktor laen juga memperkenalkan dan mengembangkan mikroprosesor antara lain Motorola dengan M6800, dan Zilog dengan Z80nya.
Mikroprosesor Intel yang berasitektur 16 bit ini kebanyakan di akhiri oleh angka 86,
akan tetapi karena nomor tidak dapat digunakan untuk merek dagang mereka menggantinya dengan nama pentium untuk merek dagang Mikroprosesor generasi kelima mereka.
Arsitektur ini telah dua kali diperluas untuk mengakomodasi ukuran word yang lebih besar.
Di tahun 1985, Intel mengumumkan rancangan generasi 386 32-bit yang menggantikan rancangan generasi 286 16-bit.
Arsitektur 32-bit ini dikenal dengan nama x86-32 atau IA-32 (singkatan dari Intel Architecture, 32-bit). Kemudian pada tahun 2003, AMD memperkenalkan Athlon 64, yang menerapkan secara lebih jauh pengembangan dari arsitektur ini menuju ke arsitektur 64-bit, dikenal dengan beberapa istilah x86-64, AMD64 (AMD), EM64T atau IA-32e (Intel), dan x64 (Microsoft).
Untuk melihat sejarah perkembangan komponen elektronik bisa dilihat dibawah ini:
1904: Dioda tabung pertama kali diciptakan oleh seorang ilmuwan dari Inggris yang bernama Sir John Ambrose Fleming (1849-1945)
1906: ditemukan trioda hasil pengembangan dioda tabung oleh seorang ilmuwan Amerika yang bernama Dr. Lee De Forest. Yang kemudian terciptalah tetroda dan pentode.
Akan tetapi penggunaan dari tabung hampa tersebut tergeser pada tahun 1960 setelah ditemukannya komponen semikonduktor.
1947: Transistor diciptakan di labolatorium Bell.
1965: Gordon Moore dari Fairchild semiconductor dalam sebuah artikel untuk majalan elektronik mengatakan bahwa chip semikonduktor berkembang dua kali lipat setiap dua tahun selama lebih dari tiga dekade.
1968: Moore, Robert Noyce dan Andy Grove menemukan Intel Corp. untuk menjalankan bisnis “INTegrated ELectronics.”
1969: Intel mengumumkan produk pertamanya, RAM statis 1101, metal oxide semiconductor (MOS) pertama di dunia. Ia memberikan sinyal pada berakhirnya era memori magnetis.
1971: Intel meluncurkan mikroprosesor pertama di dunia, 4-bit 4004, yang didesain oleh Federico Faggin.
1972: Intel mengumumkan prosesor 8-bit 8008. Bill Gates muda dan Paul Allen coba mengembangkan bahasa pemograman untuk chip tersebut, namun saat itu masih kurang kuat.
1974: Intel memperkenalkan prosesor 8-bit 8080, dengan 4.500 transistor yang memiliki kinerja 10 kali pendahulunya.
1975: Chip 8080 menemukan aplikasi PC pertamanya pada Altair 8800, sekaligus merevolusi PC

KEGUNAAN PROCESSOR
Processor

Processor merupakan otak dan pusat pengendali computer yang didukung oleh kompunen lainnya.

Processor adalah Sebuah IC yang mengontrol keseluruhan jalannya sebuah sistem komputer.

Processor digunakan sebagai pusat atau otak dari komputer yang berfungsi untuk melakukan perhitungan dan menjalankan tugas.

Prosesor adalah chip yang sering disebut “Microprosessor” yang sekarang ukurannya sudah mencapai gigahertz. Ukuran tersebut adalah hitungan kecepatan prosesor dalam mengolah data atau informasi. Merk prosesor yang banyak beredar dipasatan adalah AMD, Apple, Cyrix VIA, IBM, IDT, dan Intel. Bagian dari Prosesor Bagian terpenting dari prosesor terbagi 3 yaitu :

* Aritcmatics Logical Unit (ALU)

* Control Unit (CU)

* Memory Unit (MU)

Sejarah Perkembangan Mikroprocessor

Dimulai dari sini :
1971: 4004 Microprocessor

Pada tahun 1971 munculah microprocessor pertama Intel , microprocessor 4004 ini digunakan pada mesin kalkulator Busicom. Dengan penemuan ini maka terbukalah jalan untuk memasukkan kecerdasan buatan pada benda mati.

1972: 8008 Microprocessor

Pada tahun 1972 munculah microprocessor 8008 yang berkekuatan 2 kali lipat dari pendahulunya yaitu 4004.

1974: 8080 Microprocessor

Menjadi otak dari sebuah komputer yang bernama Altair, pada saat itu terjual sekitar sepuluh ribu dalam 1 bulan

1978: 8086-8088 Microprocessor

Sebuah penjualan penting dalam divisi komputer terjadi pada produk untuk komputer pribadi buatan IBM yang memakai prosesor 8088 yang berhasil mendongkrak nama intel.

1982: 286 Microprocessor

Intel 286 atau yang lebih dikenal dengan nama 80286 adalah sebuah processor yang pertama kali dapat mengenali dan menggunakan software yang digunakan untuk processor sebelumnya.

1985: Intel386™ Microprocessor

Intel 386 adalah sebuah prosesor yang memiliki 275.000 transistor yang tertanam diprosessor tersebut yang jika dibandingkan dengan 4004 memiliki 100 kali lipat lebih banyak dibandingkan dengan 4004

1989: Intel486™ DX CPU Microprocessor

Processor yang pertama kali memudahkan berbagai aplikasi yang tadinya harus mengetikkan command-command menjadi hanya sebuah klik saja, dan mempunyai fungsi komplek matematika sehingga memperkecil beban kerja pada processor.

1993: Intel® Pentium® Processor
Processor generasi baru yang mampu menangani berbagai jenis data seperti suara, bunyi, tulisan tangan, dan foto.

1995: Intel® Pentium® Pro Processor

Processor yang dirancang untuk digunakan pada aplikasi server dan workstation, yang dibuat untuk memproses data secara cepat, processor ini mempunyai 5,5 jt transistor yang tertanam.

1997: Intel® Pentium® II Processor

Processor Pentium II merupakan processor yang menggabungkan Intel MMX yang dirancang secara khusus untuk mengolah data video, audio, dan grafik secara efisien. Terdapat 7.5 juta transistor terintegrasi di dalamnya sehingga dengan processor ini pengguna PC dapat mengolah berbagai data dan menggunakan internet dengan lebih baik.

1998: Intel® Pentium II Xeon® Processor

Processor yang dibuat untuk kebutuhan pada aplikasi server. Intel saat itu ingin memenuhi strateginya yang ingin memberikan sebuah processor unik untuk sebuah pasar tertentu.

1999: Intel® Celeron® Processor

Processor Intel Celeron merupakan processor yang dikeluarkan sebagai processor yang ditujukan untuk pengguna yang tidak terlalu membutuhkan kinerja processor yang lebih cepat bagi pengguna yang ingin membangun sebuah system computer dengan budget (harga) yang tidak terlalu besar. Processor Intel Celeron ini memiliki bentuk dan formfactor yang sama dengan processor Intel jenis Pentium, tetapi hanya dengan instruksi-instruksi yang lebih sedikit, L2 cache-nya lebih kecil, kecepatan (clock speed) yang lebih lambat, dan harga yang lebih murah daripada processor Intel jenis Pentium. Dengan keluarnya processor Celeron ini maka Intel kembali memberikan sebuah processor untuk sebuah pasaran tertentu.

1999: Intel® Pentium® III Processor

Processor Pentium III merupakan processor yang diberi tambahan 70 instruksi baru yang secara dramatis memperkaya kemampuan pencitraan tingkat tinggi, tiga dimensi, audio streaming, dan aplikasi-aplikasi video serta pengenalan suara.

1999: Intel® Pentium® III Xeon® Processor

Intel kembali merambah pasaran server dan workstation dengan mengeluarkan seri Xeon tetapi jenis Pentium III yang mempunyai 70 perintah SIMD. Keunggulan processor ini adalah ia dapat mempercepat pengolahan informasi dari system bus ke processor , yang juga mendongkrak performa secara signifikan. Processor ini juga dirancang untuk dipadukan dengan processor lain yang sejenis.

2000: Intel® Pentium® 4 Processor

Processor Pentium IV merupakan produk Intel yang kecepatan prosesnya mampu menembus kecepatan hingga 3.06 GHz. Pertama kali keluar processor ini berkecepatan 1.5GHz dengan formafactor pin 423, setelah itu intel merubah formfactor processor Intel Pentium 4 menjadi pin 478 yang dimulai dari processor Intel Pentium 4 berkecepatan 1.3 GHz sampai yang terbaru yang saat ini mampu menembus kecepatannya hingga 3.4 GHz.

2001: Intel® Xeon® Processor

Processor Intel Pentium 4 Xeon merupakan processor Intel Pentium 4 yang ditujukan khusus untuk berperan sebagai computer server. Processor ini memiliki jumlah pin lebih banyak dari processor Intel Pentium 4 serta dengan memory L2 cache yang lebih besar pula.

2001: Intel® Itanium® Processor

Itanium adalah processor pertama berbasis 64 bit yang ditujukan bagi pemakain pada server dan workstation serta pemakai tertentu. Processor ini sudah dibuat dengan struktur yang benar-benar berbeda dari sebelumnya yang didasarkan pada desain dan teknologi Intel’s Explicitly Parallel Instruction Computing ( EPIC ).

2002: Intel® Itanium® 2 Processor

Itanium 2 adalah generasi kedua dari keluarga Itanium

2003: Intel® Pentium® M Processor

Chipset 855, dan Intel® PRO/WIRELESS 2100 adalah komponen dari Intel® Centrino™. Intel Centrino dibuat untuk memenuhi kebutuhan pasar akan keberadaan sebuah komputer yang mudah dibawa kemana-mana.

2004: Intel Pentium M 735/745/755 processors

Dilengkapi dengan chipset 855 dengan fitur baru 2Mb L2 Cache 400MHz system bus dan kecocokan dengan soket processor dengan seri-seri Pentium M sebelumnya.

2004: Intel E7520/E7320 Chipsets

7320/7520 dapat digunakan untuk dual processor dengan konfigurasi 800MHz FSB, DDR2 400 memory, and PCI Express peripheral interfaces.

2005: Intel Pentium 4 Extreme Edition 3.73GHz

Sebuah processor yang ditujukan untuk pasar pengguna komputer yang menginginkan sesuatu yang lebih dari komputernya, processor ini menggunakan konfigurasi 3.73GHz frequency, 1.066GHz FSB, EM64T, 2MB L2 cache, dan HyperThreading.

2005: Intel Pentium D 820/830/840

Processor berbasis 64 bit dan disebut dual core karena menggunakan 2 buah inti, dengan konfigurasi 1MB L2 cache pada tiap core, 800MHz FSB, dan bisa beroperasi pada frekuensi 2.8GHz, 3.0GHz, dan 3.2GHz. Pada processor jenis ini juga disertakan dukungan HyperThreading.

2006: Intel Core 2 Quad Q6600

Processor untuk type desktop dan digunakan pada orang yang ingin kekuatan lebih dari komputer yang ia miliki memiliki 2 buah core dengan konfigurasi 2.4GHz dengan 8MB L2 cache (sampai dengan 4MB yang dapat diakses tiap core ), 1.06GHz Front-side bus, dan thermal design power ( TDP )

2006: Intel Quad-core Xeon X3210/X3220

Processor yang digunakan untuk tipe server dan memiliki 2 buah core dengan masing-masing memiliki konfigurasi 2.13 dan 2.4GHz, berturut-turut , dengan 8MB L2 cache ( dapat mencapai 4MB yang diakses untuk tiap core ), 1.06GHz Front-side bus, dan thermal design power (TDP)

troubleshooting scanner

Penyebab:
Mungkin perlu untuk melakukan scanner umum tips untuk membantu menentukan penyebab atau untuk membantu menyelesaikan masalah yang terkait scanner.

Solusi:
Pastikan kabel terhubung dengan benar ke bagian belakang pemindai
Jika scanner adalah scanner port paralel kemungkinan memiliki dua koneksi yang tersedia di bagian belakang pemindai. Pastikan bahwa kabel yang datang dari komputer tersambung ke IN, Komputer DI, komputer, atau koneksi serupa. Pastikan bahwa pemindai semakin kuat

Jika pemindai Anda tidak mendapatkan kekuasaan itu dianjurkan agar Anda memeriksa sambungan memastikan bahwa mereka terhubung dengan benar ke bagian belakang komputer dan dari pemindai ke dinding. Jika Anda memiliki pemindai dihubungkan ke strip daya dan atau pelindung lonjakan arus itu untuk sementara disarankan bahwa Anda terhubung pemindai langsung ke dinding.

Jika pemindai komputer mendapatkan daya, Anda harus memperhatikan cahaya di dalam datang pada saat daya pertama yang diterima oleh pemindai. Setelah memeriksa koneksi Anda masih belum memperoleh kekuatan untuk pemindai, dianjurkan Anda hubungi pembuat pemindai. Scanner port paralel


tambahan tips

Jika Anda memiliki perangkat yang terhubung di antara scanner dan komputer, matikan komputer dan temporal lepaskan perangkat yang terhubung ke atau dari pemindai. Jika, setelah disconnecting perangkat ini, pemindai bekerja, ada kemungkinan bahwa perangkat lain mungkin memiliki masalah atau mungkin tidak dapat bekerja dengan perangkat paralel lainnya.

PC pengguna Windows tidak memverifikasi TSRs yang berjalan di latar belakang

Tekan CTRL + ALT + DEL dan tugas mengakhiri semua saat ini menjalankan perangkat lunak kecuali explorer dan systray dan berusaha untuk memindai lagi. Jika ini menyelesaikan masalah Anda itu kemungkinan bahwa aplikasi di latar belakang seperti utilitas virus adalah mencegah pemindai Anda dari pemindaian.

Verifikasi mode port LPT

pengguna PC memastikan bahwa port LPT modus dalam komputer BIOS diatur baik EPP atau mode bi-directional dan / atau mencoba bolak-balik antara kedua mode.

Update driver

Pastikan bahwa driver terbaru dipasang untuk sistem operasi yang digunakan pada komputer Anda. Sebuah daftar dari produsen scanner komputer dan link ke halaman driver dapat ditemukan di halaman driver scanner kami.

troubleshooting mouse dan solusinya

Troubleshooting mouse dan solusinya
Penyebab 1;
Pada saat proses booting, komputer memunculkan pesan bahwa windows tidak mendeteksi adanya mouse yang terhubung ke komputer.
Solusi :
-          kemungkinan pertama, kabel tidak terhubung dengan baik. Matikan komputer anda, cek apakah kabel mouse telah tertancap dengan benar ke port di CPU. Jika perlu lepas dan kemudian tancapkan lagi kabel mouse tersebut agar anda yakin bahwa koneksinya sudah tepat. Ingat bahwa pengecekan tidak boleh dilakukan pada saat komputer hidup karena dapat menimbulkan korsleting. Jika anda yakin koneksi sudah tepat tetapi setelah dihidupkan kembali pesan kesalahan masih muncul, maka anda dapat melakukan analisa selanjutnya.
-          Kemungkinan kedua, rusaknya driver yang menghubungkan sistem dengan mouse. Untuk itu anda perlu melakukan pendeteksian ulang drive secara otomatis dengan windows. Lakukan langkah sebagai berikut : klik kanan short cut my komputer pada dekstop kemudian pilih properties. Pada kotak dialog system properties, pilih tab device manager. Pada kotak view device, pilih mouse dan klik nama driver mouse yang terdaftar. Hapus drive mouse yang lama dengan menggunakan tombol remove. Pada saat anda memilih tombol remove, windows memunculkan kotak dialog untuk melakukan restart. Pilih ya sehingga windows melakukan proses restart. Pada saat melakukan restart itulah system plug and play windows akan melakukan pendeteksian ulang kembali terhadap driver mouse.
-          Jika sambungan dan driver mouse sudah benar tetapi ternyata mouse tetap tidak terdeteksi oleh windows, ada kemungkinan mouse anda yang telah rusak. Jangan terburu-buru beli mouse baru karena. Pinjamkan mouse yang dalam kondisinya normal dari teman anda, kemudian pasangkan ke dalam kompter anda. Lakukan booting ulang komputer.
-          Jika mouse yang normal tetap tidak terdeteksi oleh komputer anda, kemungkinan terakhir adalah port I/O anda yang rusak. Bahwa motherboard anda ke services komputer atau beli conector USB ke PS2.
penyebab 2;
Pada saat mouse digerakkan, pointer mouse meloncat-loncat secara acak.
Solusi :
Pada kondisi ini ,kemungkinan yang paling besar disebabkan karena kotornya komponen bola mouse. Komponen bola tersebut banyak bersentuhan dengan mose pad yang tidak selalu bersih. Lakukan langkah pembersihan seperti berikut.
-          buka penutup bola mouse dibagian bawah dengan memutarnya 90 derajat. Keluarkan bolanya dan bersihkan dengan air hangat serta sikat lalu keringkan.
-          Di bagian dalam mouse dapat anda amati adanya tiga buah roda. Dua lebar dan satu yang kecil. Kotoran yang menempel pada komponen tersebut perlu dibersihkan. Demikian juga dengan kotoran yang menempel pada gerigi dan bantalan bola. Lakukan pembersihan dengan hati-hati sehingga tidak merusak komponen-komponen di dalamnya.
Penyebab 3
Gerakan mouse ball kaku
Solusi :
pertama-tama perhatikan bagian bawah mouse anda. Di bagian tersebut terdapat penutup yang didalamnya terdapat bola yang putarannya menentukan arah pointer mouse. Buka penutup dengan memutarnya ke arah kiri. Keluarkan bola dari tempatnya, kemudian bersihkan debu-debu yang menempel pada bola tersebut. Hendaknya hati-hati saat membawa dan meletakan bola tersebut karena apabila bola tersebut terkena benturan maka permukaan bola tidak lagi rata, dan ini sangat berpengaruh pada saat anda mengerak-gerakkan pointer mouse. Kemudian. Bersihkan pula bagian dalam mouse. Kemudian, bersihkan pula bagian dalam mouse, yaitu penggulungnya secara perlahan dan hati-hati. Banyaknya debu yang menempel dan berakumulasi memungkinkan gerakan pointer mouse menjadi kaku.
Setelah semua dibersihkan, langkah berikutnya adalah mengembalikan bola pada tempatnya. Jangan lupa, pasang kembali penutup dengan memutarnya kearah kanan. Hidupkan komputer anda dan ceklah mouse anda, apakah sudah dapat berjalan lancar atau tidak. Apabila belum berhasil maka solusi terakhir adalah menggantinya dengan yang baru.
Mouse
Kursor tidak jalan
Penyebab 4
Kemungkinan kabel data mouse yang berada di motherboard tidak cocok. Dari pemasangan kabel data mouse ini ada 2 jenis pemasangan kabel data pada connector mouse serial
Solusi
Jika kabel mouse tersebut bukan aslinya, coba anda ubah setting pemasangan kabel data connector mouse tersebut. Kemungkinan ini anda dapat lakukan untuk membantu mengatasi kerusakan di atas.
Penyebab 5
Connector mouse renggang dapat menyebabkan bahwa tampilan di layar mouse tidak jalan, jika mouse / connector digoyang, terkadang dapat kembali normal, tetapi ini tidak akan bertahan lama.
Solusi
Kemungkinan penanggulangan permasalahan yang mungkin anda dapat lakukan untuk membantu mengatasi masalah di atas yaitu, mengganjal connector mouse tersebut dengan menggunakan kertas, jika ini dianggap sangat mendesak dan anda tidak mempunyai biaya untuk menggantinnya dengan mouse baru.

Penyebab 6
Kemungkinan juga terdapat pada kabel mouse tersebut putus. Biasanya putus pada pangkal dekat mouse. Jika sudah begini mouse tidak akan jalan sama sekali.
Solusi
Kemungkinan penanggulangan permasalahan yang mungkin dapat anda lakukan untuk membantu mengatasai penyebab kerusakan di atas, yaitu dengan mengukur kabel data mouse tersebut dengan menggunakan AVO meter. Jika ditemukan bahwa kabel tersebut ada yang putus, maka ganti dengan kabel lain. Jika tidak berarti kemungkinan ada pada yang lain (socket kotor misalnya

perbedaan power supply ATX & AT

POWER SUPPLY ATX






jumlah variasi tegangan:


Pada format power supply masih dibagi antara beberapa form factor. Standard power supply ATX dan BTX tetap mengunakan 3 bagian voltage seperti yang dikemukakan diatas. Versi ATX saat ini sudah memiliki versi 1.3 dimana terdapat tambahan power SATA untuk perangkat terbaru seperti SATA harddisk. Sedangkan form factor terbaru adalah BTX yang merubah pemakaian AUX dan menambahkan pin main power dari 20pin menjadi 24 pin. Tetapi dasarnya tetap sama dimana 12V, 5V dan 3.3V adalah voltage yang digunakan pada output voltage power
Dibawah ini adalah gambaran connector dari power supply dengan masing masing output voltage menurut standard power supply ATX

konektor pada power supply atx:

Untuk pengenalan, ada beberapa tipe konektor dan fungsinya pada komputer.
1. ATX power connector (20pin + 4pin) : ATX 20/24 pin konektor digunakan untuk menghubungkan power supply unit (PSU) ke motherboard. Versi lama dari ATX motherboard masih menggunakan ATX 20 pin konektor, jika kita menggunakan motherboard yang terbaru sudah membutuhkan ATX 24 pin konektor. Konetktor ini terdiri dari 2 bagian. Bagian pertama berjumlah 20 pin dan bagian kedua 4 pin. Jika kita menggunakan motherboard yang baru maka gabungkan antara 20 + 4 pin konektornya.
Bentuk box:
pada umumnya bentuk box berbentuk kubus, dan terbuat dari besi, untuk melindungi komponen power supply...

bentuk saklar:

Faktor bentuk ATX ini dikembangkan oleh Intel pada tahun 1995. ATX mirip dengan LPX di dimensi fisik. Perbedaan antara keduanya adalah bahwa daya melewati-outlet untuk memantau telah dihapus dari ATX. Perbedaan lain adalah bahwa dalam ATX, kipas pendingin sudah terpasang di sepanjang bagian dalam catu daya. Dengan pengaturan seperti ini, kipas menarik udara dari
belakang chassis dan pukulan di dalam seluruh motherboard.

Bentuk SFX faktor gaya listrik adalah 100 mm, 125 mm dalam, dan tinggi 63,5 mm. Ini termasuk 60 mm pasokan daya kipas untuk pendinginan. SFX konektor motherboard utama adalah dalam bentuk yang sama dan ukuran sebagai konektor ATX. Perbedaan satu di sini adalah bahwa kekuatan SFX spesifikasi pasokan tidak mendukung kompatibilitas tegangan-5V dan, karenanya, tidak boleh digunakan dengan motherboard yang memiliki slot ISA.

Cara pengoperasian:

Dalam sebuah komputer pribadi (PC), power supply adalah kotak logam yang terletak di ujung casing. Catu daya (power supply) dapat terlihat dari belakang karena memiliki lubang power listrik dan kipas pendingin.
Power supply, atau sering disebut dengan pembagi catudaya, menggunakan teknologi pembagi untuk mengubah input voltase AC ke tegangan DC yang lebih rendah. Jenis tegangan khas yang disediakan adalah 3,3 volt, 5 volt, dan 12 volt.
Tegangan 3,3 - 5 volt biasanya digunakan oleh rangkaian digital, sedangkan tegangan 12 volt digunakan untuk menjalankan motor di disk drive dan kipas. Spesifikasi utama power supply adalah watt. Watt adalah hasil dari tegangan dalam volt dan arus dalam ampere.
Jika Anda telah memiliki komputer selama beberapa tahun, Anda mungkin ingat bahwa PC asli memiliki tombol switch besar merah. Ketika Anda mematikan atau menghidupkan PC, Anda tahu Anda akan melakukan apa. Switch ini sebenarnya dikenalikan arus listrik 120 volt pada power supply.
Sekarang ini Anda menghidupkan power dengan menekan sedikit tombol dan kamu mematikan mesin dengan menggunakan option menu. Kemampuan ini ditambahkan ke power supply standar beberapa tahun yang lalu.
Sistem operasi bisa mengirimkan sinyal ke power supply untuk memberitahu ketika menyala. Power supply juga memiliki sirkuit yang memasok 5 volt yang disebut dengan VSB untuk "tegangan siaga" bahkan ketika benar-benar "off", sehingga tombol akan bekerja.
Jumlah Watt Power Suply
Sebuah power supply 400-watt pada umumnya tidak akan menggunakan daya lebih dari 250 watt. Penyaluran yang lebih besar diperlukan apabila Anda menggunakan setiap slot motherboard atau setiap port drive di dalam casing komputer Anda.
Ini bukanlah ide yang baik untuk menggunakan power supply 250 watt apabila Anda hanya memiliki jumlah total 250 watt dalam perangkat Anda, karena pasokan tidak harus dimuat sampai 100 persen dari seluruh kapasitasnya.

Power supply at

bentuk konektor:

Power Supply AT, bentuk konektor yang menuju motherboard bentuknya terbagi menjadi dua bagian. Dalam pemasangannya tidak boleh terbalik. Untuk memudahkannya, usahakan kabel yang berwarna hitam berada di tengah-tengah konektor.

Bentuk box:
pada umumnya bentuk box berbentuk kubus, dan terbuat dari besi, untuk melindungi komponen power supply...
tegangan:
Dibawah ini adalah gambaran connector dari power supply dengan masing masing output voltage menurut standard power supply AT


pengoperasian psu
Pasokan listrik Komputer umumnya sekitar 70-75% efisien. Itu berarti agar power supply 75% efisien untuk menghasilkan output 75 W DC akan memerlukan 100 W input AC dan menghilangkan sisanya 25 W berupa panas. Pasokan listrik yang berkualitas tinggi dapat lebih dari 80% efisien; PSU yang efisien energi lebih sedikit membuang energi menjadi panas, dan membutuhkan aliran udara kurang dingin, dan sebagai hasilnya akan lebih tenang. Konon kabarnya pasokan listrik Server Google lebih dari 90% efisien, pada 2 server HP pasokan listriknya telah mencapai efisiensi 94%. Standar PSUs yang dijual workstation server memiliki efisiensi sekitar 90%, pada tahun 2010.
Sangat penting untuk menyesuaikan kapasitas power supply dengan kebutuhan daya komputer. Efisiensi energi pasokan listrik akan turun secara signifikan pada beban rendah. Umumnya efisiensi puncak beban sekitar 50-75%. Kurva bervariasi dari satu model ke model lain. Sebagai aturan praktis untuk pasokan listrik standar biasanya tepat untuk membeli power supply yaitu bahwa konsumsi yang dihitung dari komputer seseorang adalah sekitar 60% dari kapasitas nilai pasokan yang disediakan. Artinya konsumsi maksimum yang dihitung dari komputer tidak melebihi peringkat kapasitas pasokan.

troubleshooting harddisk

Troubleshooting harddisk

Ada banyak masalah masalah di komputer Anda. Mungkin ada masalah di operasi Anda tetapi masalah seperti tidak dapat membaca kesalahan sektor saat membaca drive, itu merupakan indikasi bahwa ada beberapa tempat yang buruk pada drive. Bintik ini buruk biasanya ditetapkan oleh memformat hard drive. Sebuah alternatif yang baik adalah untuk membeli sebuah program dari perusahaan Gibson penelitian yang telah merintis perangkat lunak test drive keras. Ada berbagai tips instruksi.

Mungkin ada beberapa jenis masalah sambungan listrik Pastikan sambungan kabel sudah benar. Periksa konektor 4-kawat yang membawa kekuasaan dan memastikan terpasang dengan benar masuk Konektor ini memiliki lancip di satu ujung dan tidak dapat diletakkan pada mundur. Bila daya pertama kali diterapkan ke komputer, lampu hard drive sebentar akan datang yang merupakan indikasi yang baik bahwa drive semakin kekuasaan.

Juga getaran piring berputar dan sedikit dengung akan memverifikasi bahwa drive dicolokkan masuk Selanjutnya periksa kabel data pita. Kabel ini adalah kabel datar dengan salah satu ujung berwarna merah atau biru untuk menunjukkan lokasi pin 1.

Mungkin ada beberapa masalah pada kabel dan mereka mungkin memiliki tab kecil di tengah tepi konektor itu. Pada banyak hard drive pin 1 adalah pin paling dekat dengan sambungan listrik, namun tidak selalu, jadi memeriksa dokumentasi hard drive atau mencari di situs ini di Hard Drives dan menemukan model Anda.

Anda dapat menemukan dokumentasi hard drive pada situs ini hanya dengan menggunakan indeks di bagian atas setiap halaman untuk menemukan produsen dan kemudian pada halaman produsen akan menjadi daftar yang akan memiliki link ke setiap produk dan dokumen dukungan teknis. drive yang lebih tua pada halaman yang berbeda maka drive baru. Setelah Anda menemukan halaman di mana produk pabrikan terdaftar, lihat di bagian atas halaman untuk link yang mengatakan Model Lama dan Anda akan menemukan mereka terdaftar di sana.

Jika semua kabel terhubung dengan benar, dan kekuasaan diterapkan, Anda harus dapat mendengar dan merasakan drive berputar. Jika drive tidak berputar, matikan daya dan mencoba menggunakan plug daya yang berbeda. Jika drive tidak berputar maka mungkin buruk. Pengendali hard drive telah gagal Kegagalan controller biasanya ditandai dengan kesalahan pada boot up. Tidak banyak yang dapat dilakukan kecuali untuk menggantikan hard drive. Lihat kode kesalahan hard drive 3.

Hard drive telah gagal secara fisik ada dapat dua indikasi untuk kondisi ini. Drive yang tidak berputar. Untuk memecahkan kondisi ini, Anda perlu secara fisik mengakses drive saat komputer menyala. Dengan tutup, melihat drive dan menemukan sisi yang memiliki komponen NO. Dengan sentuhan tangan Anda bahwa sisi dan mencoba untuk merasakan pemintalan piring hard drive.

Sebuah hard drive khas memiliki jumlah kecil getaran dan merengek sedikit. Kepala hard drive telah jatuh ke piring. Hal ini biasanya menyebabkan dorongan untuk memancarkan suara yang tidak biasa kadang-kadang grinding dan berkali-kali mengulangi secara teratur. Sebuah hard drive normal memiliki merengek halus sehingga harus mudah untuk mengidentifikasi drive yang buruk dengan hanya mendengarkan.

Hard drive telah gagal secara elektronik. Ini akan ditunjukkan dengan pesan kesalahan selama siklus boot komputer. Tidak banyak yang bisa dilakukan dalam kondisi lain lalu ganti drive. Dalam sebagian besar kasus, fluktuasi listrik menyebabkan masalah dalam hard disk.

kode beep phoenix bios

Phoenix BIOS menggunakan beep code yang pasti untuk indikasi problem.
Di tabel, tanda ‘-’ yang berarti pause diantara beep.
Contohnya : 1 – 1 – 2 adalah BEEP BEEP BEEP BEEP
BEEP CODE

KEMUNGKINAN PENYEBAB
..
1 - 1 - 2 CPU / motherboard kegagalan Buruk CPU / motherboard
1 - 1 - 3 CMOS read / write motherboard kegagalan Buruk
1 - 1 - 4 BIOS ROM Buruk kegagalan chip BIOS
1 - 2 - 1 TIMER kegagalan Bad motherboard
1 - 2 - 2 DMA kegagalan Bad motherboard
1 - 2 - 3 DMA kegagalan Bad motherboard
1 - 3 - 1 memory menyegarkan kegagalan memori Buruk
1 - 3 - 2 64K memory kegagalan memori Buruk
1 - 3 - 3 64K memory kegagalan memori Buruk
1 - 3 - 4 64K memory kegagalan memori Buruk
1 - 4 - 1 alamat garis kegagalan memori Buruk
1 - 4 - 2 Parity error Bad memory
1 - 4-3 Timer kegagalan Bad motherboard
1 - 4-4 NMI port kegagalan Bad motherboard
2 - 1 - 1 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 1 - 2 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 1 - 3 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 1 - 4 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 2 - 1 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 2 - 2 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 2 - 3 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 2 - 4 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 3 - 1 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 3 - 2 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 3 - 3 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 3 - 4 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 4 - 1 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 4 - 2 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 4-4 64K memory Buruk kegagalan memori
2 - 4-4 64K memory Buruk kegagalan memori
3 - 1 - 1 Slave DMA kegagalan Bad motherboard
3 - 1 - 2 Master DMA kegagalan Bad motherboard
3 - 1 - 3 Interrupt controller motherboard kegagalan Buruk
3 - 1 -4 Slave IC kegagalan Bad motherboard
3 - 2 -2 Interrupt Controller kegagalan Bad motherboard
3 - 2 - 3
3 - 2 - 4 Keyboard control kegagalan motherboard Buruk
3 - 3 - 1 CMOS adonan kegagalan Bad CMOS battery
3 - 3 - 2 CMOS kesalahan pengaturan konfigurasi Salah
3 - 3 - 3
3 - 3 - 4 Video memory video card Bad kegagalan atau memori
3 - 4 - 1 Video init kegagalan Bad video card atau memori
4 - 2 - 1 Timer kegagalan Bad motherboard
4 - 2 - 2 CMOS shutdown kegagalan Bad motherboard
4 - 2 - 3 Gate A20 kegagalan Bad motherboard
4 - 2 - 4 Unexpected interrupt Bad processor
4 - 3 - 1 RAM test kegagalan memori Buruk
4 - 3 - 3 Timer kegagalan Bad motherboard
4 - 3 - 4 RTC kegagalan Bad motherboard
4 - 4 - 1 port Serial Bad motherboard kegagalan
4 - 4 - 2 port motherboard kegagalan Paralel Buruk
4 - 4-3 coprocessor kegagalan Buruk motherboard atau CPU.
9 - 2 - 1 Video adapter ketidakcocokan Gunakan merek yang berbeda dari kartu video

troubleshooting printer inkjet dan solusinya

Troubleshooting printer ink jet


Troubleshooting 1;
Printer tidak dapat melakukan percetakan
Solusi :
Lakukan pemeriksaan pada hardware dan software sesuai langkah-langkah berikut ini:
- cek pemasangan kabel power pada printer dan kabel yang menghubungkan printer dengan CPU
- pastikan lampu LED pada pritner dalam kondisi on.
- Periksa kembali apakah driver yang terinstal sesuai dengan printer yang digunakan. Apabila tidak sesuai atau belum terinstal, lakukan insatalasi ulang.
- Dalam kotak dialog print, perhatikan name, typer, dan port printer yang aktif, sesuaikan dengan printer yang akan digunakan untuk mencetak.
Troubleshooting 2;
Printer hanya dapat mencetak satu warna
Solusi :
Saat mencetak dokumen dengan berbagai macam warna, yang dibutuhkan adalah cartridge warna, bukan hanya cartridge hitam. Pemecahan dari masalah tersebut adalah dengan memastikan bahwa cartridge yang anda gunakan adalah cartridge warna.
Selain itu, coba perhatikan pada kotak dialog printer properties, dengan membuka file – print – properties. Kemudian klik tab paper/quality. Pada menu color, pilih color agar bisa melakukan pencetakan warna.
Troubleshooting 3;
Ketika mencetak menggunakan printer jenis inkjet, printer tersebut tiba-tiba mengalami gangguan yaitu tidak bisa menarik kertas sehingga proses pencetakan menjadi gagal.
Solusi :
Permasalahan tersebut seting terjadi pada printer jenis inkjet. Kebanyakan disebabkan karena roda penarik sudah menjadi licin karena waktu pemakaian yang sudah cukup lama, disamping karena terlalu sering digunakan. Roda penarik yang sudah menjadi licin, sehingga tidak bisa memegang dan menarik kertas. Bila demikian halnya, lakukan pengamplasan sendiri dengan hati-hati pada bagian roda penariknya.
Kemungkinan lain yang bisa terjadi adalah karena tinta yang hampir habis. Printer jenis tertentu, tidak bisa menarik kertas jika tintanya habis. Terkadang bila tempat tinta sudah kosong, maka printer tidak akan dapat mencetak dan jika diberikan perintah pencetakan akan terdengar bunyi beep yang berulang-ulang.

Troubleshooting 4;
Ketika sedang mencetak, kertas yang tersangkut di dalam printer. Hal itu sering terjadi dan meskipun proses cetak berhasil, tetapi kertas hasil cetakan menjadi kotor.
Solusi :
Kertas macet pada printer, yang biasa disebut dengan istilah paper jam dapat terjadi karena beberapa sebab:
- akibat tumpukan yang mudah menempel satu dengan paper tray printer
- jenis kertas yang mudah menempel satu dengan lainnya.
- Roller pada printer yang sudah aus
Untuk mencegah terjadinya paper jam lakukan beberapa hal sebagai berikut :
- ada baiknya anda membatasi tebal tumpukan kertas sesuai dengan kapasitas yang didukung oleh printer anda. Sebelum tumpukan kertas tersebut anda letakkan pada paper tray, ada baiknya untuk mengibas-ngibaskan tumpukan kertas terlebih dahulu agar kertas tidak saling menempel.
- Jagalah kebersihan printer dari debu, dengan selalu menggunakan plastik penutup (cover) saat printer tidak digunakan, agar komponen-komponen yang ada pada printer tidak mudah aus.
Tetapi jika paper jam sudah terjadi pada printer anda, maka yang anda harus lakukan adalah menekan tuas yang tersedia untuk menetralkan roller yang menjepit kertas, kemudian secara berlahan tarik kertas yang menyakut dari printer. Selanjutnya kembalikan tuas tersebut keposisi semula. Untuk menemukan tuas tersebut lihatlah buku manual printer anda karena setiap jenis printer memiliki cara yang berbeda-beda.
Troubleshhoting printer
No.
Masalah
Penyebab/Pemecahan

1.
Daerah yang meredup sepanjang halaman
- Turunkan tombol kerapatan kertas;
- Ganti catridge toner;
- Kertas terlalu lembab

2.
Tetesan, goresan dari daerah yang meredup
- Kertas terlalu lembab
- Kawat pemindah korona perlu dibersihkan

3.
Goresan hitam pada bagian depan kertas
- Bersihkan dan ganti lapisan roller fusing
- Bersihkan kawat korona

4.
Garis Hitam horizontal
- Bersihkan roller pemindah dari jalur kertas
- Ganti/bersihkan palisan pembersih roller fusing
- Ganti catridge toner
- Ganti jenis kertas yang digunakan

5.
Goresan putih vertikal
- Bersihkan kawat pemindah korona
- Ganti catridge toner
- Bersihkan/ganti lapisan pembersih roller fusing

6.
Noda hitam di bagian belakang kertas
- Bersihkan jalur pengumpan kertas dan roller
- Bersihkan kawat pemindah korona
- Bersihkan bagian bawah cartridge toner
- bersihkan/ganti lapisan pembersih roller fussing

7.
Faris sepanjang sisi kanan
- Bersihkan kawat korona utama
- Bersihkan sabuk pemisah

8.
Tanda yang berulang dalam interval teratur
- Bersihkan semua roller dalam jalur kertas
- Ganti cartridge toner
 

cara install printer inkjet

Cara menginstal printer

Cara Menginstall Printer


Printer merupakan bagian dari komponen PC yang sedikit banyak telah membantu dalam kemudahan pekerjaan kita. Bayangkan jika tidak ada printer, kita tidak akan bisa melihat hasil pekerjaan kita dalam bentuk cetakan. Itu karena fungsi dari printer sendiri adalah untuk menampilkan hasil dari pekerjaan kita dalam bentuk cetakan.

Oleh karena itu, sebelum kita dapat mencetak hasil pekerjaan kita harus menginstal printer dahulu di komputer kita. Dalam kesempatan ini saya akan menyajikan cara-cara dalam menginstall Printer HP LaserJet 2100 PCL6.

Jika dalam suatu ruang kerja, cara paling tepat untuk mengoptimalkan printer adalah dengan menghubungkannya dalam suatu jaringan. Jadi, komputer lain dalam satu ruangan dapat menggunakanya juga. Hanya dengan Browse saja di jaringan seputar ruang tersebut. Masalah ini akan dibahas di bagian bawah.

A. Cara Menginstal Local Printer (HP LaserJet 2100 PCL6)

1. Klik tombol Start yang ada pada baris Taskbar, kemudian klik pilihan Printers and Faxes. 2. Pada jendela Printers and Faxes, klik pilihan Add a Printer atau klik menubar File, kemudian klik pilihan Add Printer.
3. Di layar akan terlihat jendela Add Printer Wizard, Klik tombol Next untuk menampilkan kotak dialog berikutnya.
4. Dalam langkah ini, kita harus memilih printer yang akan digunakan:
>Local printer attached to this computer : jika printer yang baru yang diinstalasi langsung terpasang pada computer Anda. Apabila printer yang Anda gunakan mendukung Plug and Play.

>A network printer, or a printer attached to another computer : jika printer terpasang pada computer yang lain dengan fasilitas jaringan (network). Dan printer tersebut Anda gunakan dalam proses pencetakan.

Karena kita sedang menginstal lokal printer, maka pilih pilihan yang pertama.

5. Klik tombol Next. Kemudian tentukan port yang digunakan oleh computer tersebut dengan cara klik pilihan LPT1 pada bagian Use the following. Kemudian klik tombol Next.
6. Tentukan nama perusahaan pembuat printer atau merk printer pada pilihan Manufacture. Dalam hal ini kita pilih HP LaserJet 2100 PCL6 untuk merk printernya.
7. Klik tombol Next. Kemudian ketikkan nama printer yang Anda inginkan pada pilihan Printer Name. Apabila printer yang Anda instalasi tersebut akan dijadikan sebagai standard penggunaan printer (default printer), maka klik pilihan Yes. Klik Next.
8. Pada kotak dialog Print Test Page, kita harus menentukan apakah akan mencetak halaman percobaan (pilihan Yes) atau tidak akan melakukan pencetakan halaman percobaan (pilihan No), Klik Next.
9. Klik Finish untuk mengakhiri penginstallan.


B. Instalasi Printe Dalam Suatu Jaringan
Sebelum melakukan proses instalasi printer pada suatu jaringan, terlebih dahulu pastikan bahwa komputer tersebut sudah terhubung dengan jaringan di ruangan tersebut. Langkah selanjutnya bagi komputer server adalah mensharing printer yang sudah terinstall.

B.1. Mensharing Printer Bagi Server/ Admin
1. Klik tombol Start. kemudian klik pilihan Printers and Faxes.
2. klik kanan mouse pada jenis printer yang akan disharing, kemudian klik pilihan Sharing.......
3. Klik tab Sharing, kemudian klik pilihan Share this Printer. Jika Anda ingin mengganti nama printer, ketik di bagian "Share Name". Klik OK.


B.2. Install Printer Bagi Client/ User

Setelah proses sharing printer pada computer server dilakukan, maka langkah berikutnya adalah instalasi printer pada computer user/client. Berikut langkah-langkahnya:

1. Klik tombol Start, kemudian klik pilihan Printers and Faxes.
2. Klik pilihan Add a Printer.
3. Klik Next untuk melanjutkan.
4. Klik pilihan A network printer, or a printer attached to another computer.
5. Klik pilihan Browse for a printer.
6. Pilih jenis printer yang terinstal pada computer server dan telah dilakukan share. Misalnya computer server WORKGROUP dengan jenis printer HP LaserJet 2100 PCL6. Klik Next.
7. Pilih Yes untuk menggunakan default printer. Kemudian klik Next.
8. Klik Finish untuk mengakhiri penginstallan.

Untuk mencetak dengan printer dalam suatu jaringan, terlebih dahulu Anda harus pastikan bahwa computer yang dilengkapi dengan printer dan terhubung dalam suatu jaringan dalam keadaan sudah siap (computer on). Kemudian penentuan nama printer pada proses pencetakan harus sesuai dengan nama printer pada computer yang dilengkapi dengan printer tersebut.
Solusi printer tidak dapat mencetak

Printer tidak dapat mencetak

Ada beberapa kemungkinan yang dapat menyebabkan printer tidak dapat mencetak. Anda dapat mulai untuk memeriksa hal-hal berikut:
1. Periksa koneksi printer dengan jaringan listrik. Pastikan kabel power printer telah
dicolokkan ke konektor (stop kontak) listrik dengan sempurna .
2. Pastikan saklar “on -off” printer atau tombol switch printer dalam posisi “on”. Permasalahan
yang diakibatkan oleh tidak adanya power untuk printer ini biasanya ditandai dengan tidak menyalanya LED (lampu indikator) dari printer tersebut, selama printer menggunakan LED untuk indikator power.
3. Periksa sambungan kabel data printer, apakah sudah terhubung dengan port pararel / port
USB di komputer dengan benar.
4. Cobalah untuk menggunakan kabel data printer yang lain (pinjam teman) sebagai
percobaan. Pernah terjadi kasus yang diakibatkan oleh putusnya tembaga dari salah satu kabel data di tengah -tengah kabel sehingga data dari komputer tidak dapat sampai ke printer.
5. Apabila anda menggunakan sistem operasi Microsoft® Windows® , dan anda menggunakan
printer yang terhubung ke port pararel di komputer anda, coba jalankan perintah yang
dicetak tebal berikut ini di jendela MSDOS® Prompt:
6. C:\>dir >>LPT1
7. Maksud dari perintah diatas adalah untuk membelokkan hasil tampilan perintah “dir”
(perintah untuk penampilkan daftar isi dari suatu direktori) dari yang seharusnya ke monitor namun dialihkan ke port pararel komputer. Jika
8. Pastikan anda telah melakukan instalasi driver untuk printer tersebut.
9. Pastikan anda telah memilih
driver yang tepat untuk printer yang anda gunakan.
10. Pastikan anda telah memilih port yang tepat untuk printer anda. Lihat opsi ini melalui menu
printer poperties.
11. Coba gunakan aplikasi teks editor standard untuk sistem operasi anda untuk mencetak
sesuatu (misalnya notepad). Jika aplikasi teks editor anda dapat mencetak, maka kemungkinan besar kesalahan bukan pada printer anda.
12. Cobalah untuk merubah setting printer anda menjadi “Default Printer” atau cobalah untuk
melakukan instalasi ulang driver untuk printer anda dengan nama printer yang lain dan ubahlah instalasi baru tersebut sebagai “Default Printer”.
14. Cobalah untuk merubah setting “spooler” untuk printer anda melalui menu properties
13. Pastikan anda memiliki space hardisk yang mencukupi. Kadang jika buffer tidak cukup
maka data tidak dapat dikirim ke printer dengan sempurna.
printer. Fitur “spooler” ini digunakan dengan tujuan agar anda tetap dapat menjalankan aplikasi ketika dilakukan pencetakan dokumen.
15. Cek apakah ada resource yang konflik dengan port yang digunakan oleh printer anda.
Gunakan bantuan “hardware troubleshooter” apabila terjadi konflik.
Kasus ini mungkin juga disebabkan oleh port komputer anda yang bermasalah. Untuk mengetahuinya, apabila langkah- langkah diatas sudah anda lakukan namun tidak menemukan “titik terang”, cobalah untuk memindah koneksi port printer anda ke port lain (misal USB1 ke USB 3) atau cobalah printer anda di komputer lain.
Masalah pada monitor dan solusinya
Atasi berbagai masalah di monitor dan kartu grafik Sebagai perangkat terampil, monitor terkait erat dengan kartu grafik dan selalu dituntut untuk berkondisi stabil. Begitu vitalnya alat output ini, sehingga jika ada gangguan harus segera diatasi. Lima permasalahan monitor dan grafis ini merupakan hal yang kerap terjadi. Mungkin anda pernah mengalaminya. Solusi yang kami berikan disini mungkinbisa Anda jadikan bahan antisipasi.

1. Gambar di monitor terganggu dan berubah warna.
Solusi : Pastikan sambungan monitor ke PC tidak ada masalah. Perhatikan juga posisi speaker, apakah terlalu dekat dengan monitor? Sebab, monitor sangat sensitive terhadap pengaruh medan elektro magnetic, khususnya TV, Radio, Lemari es, dan lainnya. Ponsel juga termasuk penyebabnya loh.
2. Monitor mati sendiri
Solusi : Coba peiksa pengaturan pada screen saver. Siapa tahu anda mengestnya terlalu cepat (misalnya 1 menit). Periksa juga colokan power dan kabel monitor ke PC. Pastikan sudah tertancap dengan benar dan kuat. Cek driver kartu grafik melalui dialog display properties. Klik-kanan saja area kosong desktop, lalu pilih [properties], maka boks dialog itu akan terbuka. Uahakan driver-nya cocok dengan kartu grafik yang anda gunakan. Bukalah juga Control Panel. Lalu klik pada [System] [Device Manager] [Display Adapter].
3. Gambar di monitor terlihat pecah
Solusi : permasalahan gambar pecah biasanya berkaitan dengan kartu grafik. Setelan monitor dan memory. Ada kemungkinan kartu grafik anda tidak cukup untuk menjalankan program beresolusi tinggi. Misalnya memainkan game 3D. Ganti dengan yang lebih baik, dengan kapasitas memori yang lebih besar. Setelanmonitor juga mempengaruhi kehalusan gambar.
4. Layar monitor hitam/blank stelah pengesetan display properties.
Solusi : penyetelan display sangat terkait dengan kemampuan kartu grafik. Terlebih jika mengeset ke area layar yang lebih besar, masalah ini tidak akan terjadi. Sebaiknya setel monitor dengan resousi yang sepadan dengan kartu grafik yang anda miliki. Setelah itu, coba cek juga setelan maksimal yang bisa dicapai monitor.
5. Layar monitor buram.
Solusi : monitor kabur/buram disebabkan oleh setelan brightness dan contrast yang tidak pas. Atur dengan menaikkan angkanya. Jika belum juga berhasi, mungkin saja umur monitor anda sudah terlalu tua. Perubahan warna menjadi buram akibat kerusakan pada sirkuit amplifier video. Biasanya gambar akan tampil jelas saat PC dinyalakan, tapi lama-lama akan memburam. Deteksi kekencangan sambungan raster board dengan video amplifier board.